Hero’s Gallant Golden Armor

Hero's Gallant Golden Armor
Hero's Gallant Golden ArmorIstilahHero’s Gallant Golden Armor
KelangkaanRaritystrRaritystrRaritystrRaritystrRaritystr
StatsRelic, Badan
SumberCavern of Corrosion: “Garis Depan Perang Berdarah” Castrum Kremnos
“Omni-Synthesizer” – Synthesis Relic
Set Relic
Hero of Triumphant Song
Hero of Triumphant Song
Efek Set Relic2: ATK +12%.
4: Saat Memosprite pengguna ada di medan pertempuran, SPD pengguna meningkat 6%. Saat Memosprite pengguna menyerang, CRIT DMG pengguna dan Memosprite miliknya akan meningkat 30%, berlangsung selama 2 giliran.
Level Maksimal15
CeritaZirah yang tampak seperti zirah dewa ini akan melindungi tubuh yang kekar dengan sempurna.

Daftar Isi
Stats
Gallery
Cerita

Stats

+15
Stats Dasar
Class HP
43.2%
Class ATK
43.2%
Class DEF
54%
Class CRIT Rate
32.4%
Class CRIT DMG
64.8%
Class Outgoing Healing Boost
34.56%
Class Effect Hit Rate
43.2%
Sub-Stats
Class HP
203.22 ~ 228.62 ~ 254.03
Class ATK
101.61 ~ 114.31 ~ 127.01
Class DEF
101.61 ~ 114.31 ~ 127.01
Class HP
20.74% ~ 23.33% ~ 25.92%
Class ATK
20.74% ~ 23.33% ~ 25.92%
Class DEF
25.92% ~ 29.16% ~ 32.4%
Class SPD
12 ~ 13.8 ~ 15.6
Class CRIT Rate
15.55% ~ 17.5% ~ 19.44%
Class CRIT DMG
31.1% ~ 34.99% ~ 38.88%
Class Effect Hit Rate
20.74% ~ 23.33% ~ 25.92%
Class Effect RES
20.74% ~ 23.33% ~ 25.92%
Class Break Effect
31.1% ~ 34.99% ~ 38.88%

Cerita

Ketika berhadapan dengan dewa yang terjerumus dalam kegilaan, tidak ada orang yang akan meninggalkan pertempuran sebagai pemenang. Di semua tempat yang terkena sapuan tombak Nikador, tombak-tombak akan patah, perisai akan beterbangan, garis-garis pertahanan akan runtuh ... para tentara yang tercerai-berai pun akan terjebak dalam kekacauan dan ketakutan yang belum pernah mereka rasakan sebelumnya. Tiupan trompet kemenangan pahlawan arena yang terbenam di tengah teriakan, ratapan, dan suara benturan senjata logam sudah tidak bisa memutarbalikkan kekalahan ini.

"Nikador mau mengambil kembali kemenangan yang dia janjikan, aku pun harus mengembalikannya dengan tombak dan darah segar."

Di tengah pusaran debu, bendera yang sudah terkoyak itu terus berjalan menuju Nikador. Para tentara pun sadar kalau pahlawan yang beruntung itu sudah bertekad untuk berperang sampai mati.

Awalnya cuma ada empat atau lima orang yang mengikutinya, kemudian bertambah menjadi puluhan, ratusan ... Mereka semua mengikuti sosok yang kekar itu dan melancarkan serangan terakhir ke arah medan perang yang pasti akan mengakhiri hidup mereka ... Rekan seperjuangan yang sudah gugur pun seperti menjelma menjadi arwah pahlawan yang berbisik di telinga mereka dan menyemangati mereka yang masih hidup untuk menyelesaikan perjuangan yang terakhir ini. Meski sudah terjerumus dalam kegilaan, Nikador tetap bisa merasakan tekad dan keberanian sekelompok tentara itu.

"Lihat! Pahlawan arena itu masih maju terus, kita harus ikuti dia!"

Zirah berlapis emas itu masih berkilau di bawah cahaya senja. Dia memimpin pasukan ke arah kematian yang bermartabat dan terhormat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

TopButton